Jumat, 27 Mei 2022

Lima Cara Melebatkan Rambut yang Ampuh
 
Perempuan dan laki-laki di Indonesia ternyata memiliki masalah yang sama, yakni rambut rontok yang membuat volume rambut berkurang drastis. Hal tersebut terjadi karena beberapa faktor, terutama karena kebanyakan orang tidak memahami struktur rambut masing-masing, tidak mengerti cara melebatkan rambut, sehingga melakukan perawatan yang salah. Padahal sebenarnya, perawatan itu bisa dimulai dari rumah, dengan cara yang sederhana dan rutin. Tapi alih-alih rutin memberikan treatment yang tepat untuk melebatkan rambut, orang-orang justru terus abai dan menyepelekan faktor-faktor pencetus yang menyebabkan rambut rontok, kering dan menipis.  

Frustasi karena setiap hari menemukan rambut rontok dalam jumlah banyak di lantai, kamar mandi, sisir dan bahkan tempat tidur mungkin juga dialami oleh banyak orang. Ada orang yang mengalami masalah kerontokan akibat berganti-ganti shampo, mencatok rambut sehingga membuat rambut kering dan patah, sering menggunakan bahan-bahan kimia pada rambut, dan sering berganti-ganti warna rambut tanpa perawatan yang khusus. Kebiasaan-kebiasaan buruk tersebut lambat laun ternyata bisa berdampak buruk pada kulit kepala sehingga membuat rambut mudah rontok.


Langkah-langkah Melebatkan Rambut 
Maka untuk memulai merawat rambut, ada beberapa cara melebatkan rambut yang bisa dilakukan di rumah. Memilih rumah sebagai tempat untuk melakukan perawatan rambut juga bukan tanpa alasan. Selain agar lebih hemat secara budget dan tidak menguras banyak waktu, melakukan treatment secara mandiri di rumah juga membuat seseorang lebih mengenal dirinya secara personal dan memahami kebutuhannya lebih lanjut. Berikut cara melebatkan rambut yang gampang dan murah:

1. Berkeramas dengan Benar. Kebiasaan sebagian besar orang adalah tidak melakukan keramas dengan benar. Ketiadaan waktu luang untuk sekadar mencuci rambut membuat rang seringkali mengguyur rambut mereka dengan air, tanpa memberinya shampoo dan vitamin, sehingga kotoran-kotoran yang ada di kepala tetap bersarang dan rambut menjadi mudah lepek dan bau. Keramas pun juga tidak perlu dilakukan setiap hari, cukup dua hari sekali agar rambut tidak kering dan kasar.

2. Perbanyak vitamin dan mineral. Kegiatan rutin yang harus mulai dilakukan agar rambut bisa lebat adalah dengan mengonsumsi vitamin dan mineral. Hal ini bisa mengembalikan hormon dalam keadaan yang stabil sehingga memperkuat akar rambut. Mengonsumsi kacang hijau, protein hewani dan juga kacang lentil biasanya juga dianjurkan agar rambut-rambut baru bisa lebih cepat tumbuh dan memanjang.

3. Pahami jenis rambut dan gunakan sisir yang cocok. Dengan memahami jenis rambut, kita bisa paham produk apa yang cocok untuk diaplikasikan ke rambut. Selain itu, pemilihan jenis sisir yang menyesuaikan jenis rambut juga berkontribusi dalam mencegah kerontokan lebih parah. Jadi, dianjurkan untuk memilih sisir yang tepat.

Cara Cepat Membuat Rambut Tampak Lebat
Jika treatment di atas dianggap terlalu lama, ada beberapa langkah cepat sebagai bagian dari cara melebatkan rambut yang cukup ampuh juga untuk dilakukan. Adapun cara tersebut antara lain dengan mengeringkan rambut terlebih dahulu sebelum bepergian. Ingat! Rambut yang basah akan lebih mudah lepek dan bau dibandingkan dengan rambut yang kering, meskipun sama-sama baru keramas. 

Kemudian, carilah sisir yang memiliki sikat lembut, sehingga mudah digunakan dan tidak membuat akar-akar rambut tercabut meski dilakukan dengan cara yang cepat. Setelah itu, gantilah posisi menyisir dengan arah sebaliknya. Hal ini bertujuan untuk memberikan kesan rambut lebih berkembang dari sebelumnya. Itulah tadi langkah-langkah mudah yang bisa dilakukan untuk melebatkan rambut. Mudah, murah, dan tidak menyita banyak waktu. 

Minggu, 01 Mei 2022

Cara Melewati Masa Putus Cinta Dengan Mudah

Putus cinta merupakan salah satu hal yang menyakitkan secara batin dan lahir. Hal itu sangat merugikan kedua belak pihak pasangan yang mana tidak berjalan dengan baik. Banyak sekali factor yang menyebabkan masalah asmaranya harus berakhir dan memilih untuku berputus. Akan tetapi setiap masalah yang dialami pasti anda cara untuk segera bangkit dan tetap berdiri tegak untuk kehidupan selanjutnya. Banyak sekali cara melewati masa putus cinta yang perlu diterapkan bagi anda yang sedang mengalaminya. Jangan sampai masalah putus cinta malah membawa anda merasa terasingkan, paling tersakiti dan justru membunuh masa depan anda. Hal itu perlu sekali dihindari dari pikiran agar tidak membawa hal yang lebih buruk lagi.

Perlu kiranya untuk segera mungkin bangkit dengan cara yang cepat atau lambat akan tetapi harus segera bangkit. Banyak cara yang dapat dilakukan untuk membantu anda segera  move on dengan pasangan anda. Serta menghindari hal yang dapat membuat anda merasa lebih sengsara dengan kondisi berpisah dengan pasangan anda. Maka dari itu perlu sekali untuk healing yang membantu anda tetap merasa bahagia dan melupakan mantan pasangan dengan cepat serta menghibur diri dengan cara menghargai diri sendiri. 


Tips Yang Perlu Dilakukan Untuk Bangkit Dari Putus Cinta

Bagi anda yang sedang mengalmai putus cinta dan bingung cara untuk segera bangkit dari masalah asmara tersebut, penting sekali untuk segera bangkit dengan cara melewati masa putus cinta dengan cepat. Ketika anda merasa ingin tenang secara emosi dan pikiran merupakan hal yang baik karena anda juga peduli terhadap diri anda sendiri dan ingin berusaha menjadi lebih baik. Oleh karena itu perlu tips yang dapat anda lakukan sendiri untuk menghibur perasaan dan pikiran yang sedang kacau. Berikut adalah beberapa tips yang dapat anda lakukan untuk segera bangkit dari patah hati.

  1. Perlu untuk mengakui perasaan sedih yang dialami mampu membantu anda untuk memahami diri anda sendiri. Anda harus mengakui bahwa saat ini memang dalam kondisi yang terpuruk, anda bsia menangis jika memang diperlukan bahkan jika dengan menyediri untuk ketenangan anda bisa melakukannya. Namun hal tersebut juga perlu batasan waktu yang jelas agar tidak berlarut-larut dalam kesedihan. 
  2. Setelah merasa mengakui perasaan yang sedih, anda perlu untuk membahagiakan diri sendiri dengan melakukan beberapa aktifitas yang bisa mengembalikan mood serta menghibur diri sendiri. Anda perlu lebih sabar dan memahami diri sendiri yang sedang terluka serta menghindari kenangan bersama mantan yang bisa menimbulkan rasa luka dan pilu.
  3. Jangan menyalahkan siapapun, hal itu mampu dengan efektif mengembalikan rasa yang terluka. Dengan tidak mencari kesalahan dan menyalahkan orang lain maupun diri sendiri. Hal yang perlu dilakukan adalah move on dan fokus pada masa depan yang cerah.

Hal Yang Perlu Dihindari Ketika Sedang Putus Cinta

Bagi anda yang sedang mengalami masa putus cinta, perlu kiranya untuk menghindari beberapa hal yang dapat membuat proses anda bubar dan rusak. Apalagi cara melewati masa putus cinta memang banyak dan butuh proses sedikit demi sedikit. sehingga anda tidak perlu untuk menguntit media sosial mantan, mengekspresikan emosi di media sosial, mengisolasi dari dunia luar, membalas dendam kepada mantan, jangan membandingkan diri dengan mantan, jangan melakukan closure talk yang terlalu cepat bahkan perlu menghindari hubungan yang rebound. 


Selasa, 23 Maret 2021

Kelebihan Pembalut Charm Malam
 
Charm merupakan sebagai salah satu merk pembalut wanita yang ada di Indonesia yang diproduksi oleh PT. Unicharm Indonesia. Perusahaan tersebut mengeluarkan berbagai macam variasi produk yang tentu saja disesuaikan dengan para penggunanya. Pembalut charm malam merupakan salah satu pembalut yang sengaja di buat oleh charm untuk keperluan pembalut pada malam hari. Tentunya memiliki spesifikasi yang berbeda di bandingkan dengan yang lainnya. Salah satu dari jenis pembalut yang dimiliki oleh charm untuk malam hari tersebut yaitu berjenis ultra slim wing 29 cm.

Kalau kamu menggunakan charm seri ini tentu saja mempunyai ukuran yang lebih panjang dan lebih besar, ini memang memiliki tujuan ketika digunakan untuk tidur malam. Karena kalau kita tidur malam durasinya lebih panjang jika dibandingkan dengan charm siang hari.

Yuk kita lihat disini review mengenai charm ultra slim wing 29 cm, yang sebagai salah satu Pembalut charm malam.

Review Ultra Slim Wing 29 cm Sebagai Pembalut charm malam

Tentu kamu sudah tahu mengenai ultra slim wing 29 cm, yang digunakan pada saat malam hari. Pembalut ini mempunyai panjang 29 cm dan memiliki sayap yang berguna melindungi di malam hari supaya tidak bocor. Ukuran sayap yang diberikan pada pembalut ini juga lebih lebar, kalau dibandingkan dengan ukuran yang diberikan pada siang hari.

Kemudian untuk isi dari pembalit charm ini kita bisa memilih mulai 2, 8, 10 dan 20 pads untuk satu bungkusnya. Jadi kamu dalam hal ini bisa memilihnya sesuai kebutuhan, dengan adanya variassi isi tersebut. tak hanya ini saja, pembalut jenis yang satu ini mempunyai zona dobel proteksi yang bisa menahan bocor. Kemudian pada permukaan charmnya juga bisa dibilang lebih lembut sehingga ini sangat nyaman digunakan untuk tidur. Selain itu produk tersebut juga memiliki tambahan fleksibel butterfly wing yang mana sayapnya fleksibel walaupun kamu berguling-guling, kesana kemari tidak akan bocor dan tetap pas di badan tentunya.

Banyak yang bilang kalau menggunakan pembalut dari charm untuk ultra slim night tersebut pada waktu malam hari sangat recommended, bahkan dari mereka juga banyak yang memilih varian dengan panjang 35 cm dan 42 cm. ini tentu saja akan semakin panjang dan mempuyai potensi bocor yang sangat kecil. Dalam hal ini tentu saja semakin panjang pembalut digunakan seperti mengganjal dan tidak nayaman untuk beraktivitas.

Namun karena pembalut ini khusus digunakan pada malam hari, tentu saja kurang nyaman kalau dipakai pada siang hari dalam beraktifitas. 

Maka dari itu untuk Anda yang menggunakan produk charm ini, pastikan untuk memilih produk yang sesuai dengan aktifitas Anda.

Kelebihan Pembalut Charm Dibandingkan Yang Lainnya

Produk Charm Mudah Ditemui 
Pertama yaitu produk tersebut sangat mudah untuk kita temui, dimana saja kalau Anda ingin membelinya bahkan Anda bisa toko-toko kelontong mereka juga menjual charm.

Harga Terjangkau
Selain ini sangat mudah ditemui, mereka juga menjual produknya dengan harga sangat terjangkau. 
Nah untuk Anda yang saat ini ingin Pembalut charm malam maka bisa memilih ultra slim wing 29 cm, atau Anda yang menginginkan pembalut untuk melakukan aktifitas di siang hari maka bisa memilih produk dari charm yang lainnya. produk ini sangat recommended untuk digunakan dan tentunya sangat aman bagi siapapun yang menggunakannya. Jadi Anda tidak perlu ragu lagi soal harga dan kualitasnya.

Senin, 30 November 2020

Keratin Treatment Untuk Merawat Rambut


Tentu banyak orang yang tidak menginginkan rambutnya rusak. Dengan adanya hal ini tentu banyak orang berlomba-lomba atau berusaha menjaga rambutnya agar tetap sehat dan terawat. Anda perlu mengetahui bahwa terdapat banyakcara untuk merawat dan menjaga rambut di antaranya dengan memakai produk yang khusus untuk merawatan rambut agar tetap lembut dan sehat. Dengan adanya produk yang marak dan banyak beredar, anda sebegai pengguna atau konsumen harus bisa menentukan sesuai dengan kebutuhan rambut itu sendiri. 

Rambur rusak memnang brgitu mengganggu aktivitas. Rambut rusak juga akan mengubah tingkat kepercayaan diri anda. Kebanyakan orang akan sulit berpenampilan dan percaya diri ketika melihat rambutnya rusak dan mengganggu aktivitasnya. Kerusakan tersebut bisa berupa rontok, bercabang, maupun kering. Hal tersebut perlu diatasi dengan secepat mungkin agar tidak terlalu lama rusak yang dialami oleh rambut. Bagi anda yang sering merawat rambut tentu akan merasakan perbedaan jika rambut yang anda miliki tidak terawat.

Apakah Keratin Itu?
Keratin adalah salah satu jenis protein yang ada di dalam rambut. Jika protein tersebut berkurang berarti terdapat masalah pada rambut yang anda miliki. Biasanya bagian rambut yang banyak mengandung keratin adalah bagian kutikula. Hal ini adalah lapisan dan inti rambut. Biasanya rambut rusak dikarenakan beberapa faktor di antaranya adalah usia. Dengan adanya usia yang bertambah terus akan mengurangi kandungan protein yang ada di dalamnya. Maka dari itu, kebanayakan orang  yang sudah berusia akan merawat rambutnya dengan tresemme Keratin treatment. Dengan adanya produk tersebut akan membantu memulihkan protein yang ada di dalamnya.

Kemudian faktor selanjutnya disebabkan karena gaya hidup seperti merokok, meminum minuman beralkohol, maupun kurang olah raga. Salah satu hal tersebut pun bisa menyebabkan kerusakan pada rambut. Tak hanya itu, penggunaan alat style yang berlebihan akan membuat rambut mudah rusak dan rontok. Tentu hal ini tidak diinginkan oleh setiap orang. Penggunaan obat-obat kimia yang berlebihan pun bisa megurangi keratin yang ada di dalam rambut. Bagi anda yang memiliki masalah tersebut bisa di atasi dengan penggunaan Keratin treatment dari tresemme.

Manfaat Menggunakan Keratin Treatment Sebagi Perawatan Rambut
Dengan adanya masalah yang mengantui para pecinta rambut, pasti hal ini sangat cocok untuk do coba. Tresemme mengeluarkan produk yang berguna untuk menyehatkan maupun merawat rambut agar tetap sehat dan indah. Dengan adanya hal ini,anda bis amencoba untuk rambut anda yang rusak. Keratin treatment berfungsi utuk mejaga rambut dari sinar matahri. Hal ini tentu temperature panas yang ada di uka bumi akan merusak dan mengurangi keseatan rambut. Takhanya sinar matahari yang akan merusak rambut anda, melainkan peralatan stylling pun akan membuat rambut anda bercabang dan rontok. 

Produk dari tresemme ini juga akan membantu mengembalikan sel-sel yang rusak didalam rambut. Hal ini di buktikan dengan adanya penggunaan yang teratur pada produk tresemme ini akan memulihkan rambut anda dan menjaga hingga sesuai dengan apa yang anda harapkan. Kerusakan sel rambut biasanya dikarenakan penggunaan bahan kimia yang berlebihan seperti halnya saat proses pewarnaan atau pengecatan rambut. 

Kemudian dengan adanya proses regenerasi sel yang ada rambut. Produk ini akan mendukung proses regenerasi supaya selalu lembut dan indah. Hal ini tentu akan mendukung tingkat kepercayaan diri anda saat tampil di depan publik.

Selasa, 03 November 2020

 Shampo Untuk Kulit Kepala Gatal dan Rambut Rontok

Semua orang pasti ingin memiliki rambut yang begitu indah dan lembut. Tak jarang juga beberapa orang yang merawat rambut dan menampilkannya dengan berbagai warna dan model. Seperti halnya orang yang suka rambut panjang lurus, gondrong, maupun dengan warna-warna yang begitu menawan, yang nantinya akan membuat rambut anda nampak lebih indah dan berseni.

Kebanyakan orang di Indonesia banyak yang mengikuti model rambut zaman sekarang. Tak menutup kemungkinan pria dan wanita. Kebanyakan orang ingin tampil staylish dengan penampilan sederhana namun tetap enak dipandang. Dengan adanya hal ini anda perlu memahami jenis shampo yang anda gunakan. Tdak hanya shampo namun beserta obat atau pun perawatan rambut yang lainnya.

Sebelum anda menginginkan rambut indah seperti yang anda inginkan. Tentu anda perlu mengetahui masalah apa saja yang ada pada rambut yang anda miliki. Misalnya Shampo untuk kulit kepala gatal dan rambut rontok. Anda akan mencari shamapo atau obat penawar lainnya. Tak menutup kemungkinan juga anda akan mengganti model dan merk shampo yang anda miliki. 

Penyebab Kepala Gatal dan Rambut Rontok
Bagian keala begitu sendiri ketika mendapat gangguan seperti halnya cuaca juga sering berubah-ubah. Seperti halnya debu yang menempel di kulit kepala akan membuat kulit kepala terasa gatal, bahkan rambut pun bisa rontok. Namun tidak hanya itu saja yang mengganggu aktivitas di kepala, melainkan banyak penyebab yang harus diatasi oleh semua orang. 

Tak menutup kemungkinan jika shampo atau produk perawatan lainnya menyebabkan hal-hal yang begitu mengganggu anda. Shampo untuk kulit kepala gatal dan rambut rontok pun bisa dihindari dengan cara memperhatikan kandungan dan kebutuhan rambut masing-masing. 

Selain shampoo, stres juga akan mengakibatkan anda kepala anda terganggu. Biasanya stres yang berlebihan akan membuat rambut anda rontok. Hal tersebut tentu tidak diinginkan oleh semua orang. Tak hanya itu, penyakit tertentu akan menyebabkan hal yang yang tidak diinginkan.

Di lain sisi, selain pemilihan produk perawatan rambut dan penyakit, anda perlu mengetahui bahwa keturunan pun bisa mengakibatkan rambut rontok. Biasanya hal ini dialami oleh gen. Gen ini bisa diturunkan oleh pihak orang tua yang memiliki kebiasaan rambut rontok. Hal tersebut bisa diatasi dengan obat-obatan yang ditentukan oleh pihak dokter. 

Hal yang satu ini anda juga perlu mengetahui. Kelebihan vitamin A pun bisa mengekibatkan rambut rontok. Hal ini perlu anda ketahui karena dapat mengganggu aktivitas yang anda lakukan. Sehingga anda dapat mengatur berapa banyak anda megkonsumsi vitamin A yang diperlukan oleh tubuh. 

Selain obat-obatan dan kandungan yang harus anda perhatikan, kekurangan protein pun dapat mengakibatkan sel rambut terganggu. Biasanya kebanyakan orang yang melakukan diet tubuh akan mengalami hal serupa. Orang yang diet akan menghindari mengkonsumsi perotein terlalu berlebihan. Padahal protein begitu diperlukan untuk kesehatan maupun kualitas rambut yang dimiliki. Anda juga harus megtahui bahwa kadungan protein adalah zat pembangun utama untuk rambut.

Kebutuhan tubuh pun harus tetap diperhatikan oleh kalangan perawat rambut. Tidak hanya menentukan rambut yang terlihat bagus dan indah, namun harus mengetahui kesehatan yang miliki rambut. Rambut yang sehat akan membuat anda merasa nyaman dan tidak terganggu oleh keadaan lain, seperti cuaca dan debu yang ada. Semakin anda menjaga kesehatan rambut, semakin nyaman pula kulit kepala yang anda miliki.

Senin, 22 Juni 2020

Tips Nyaman Saat Melakukan Conference Online Kala WFH

Ada banyak cara yang diterapkan perusahaan di tengah pandemi ini agar bisnis mereka tetap berjalan dan agar karyawan juga tidak diberhentikan. Salah satu caranya adalah dengan tetap bekerja dan menerapkan sistem Work From Home. Dengan sistem ini, Anda sudah pasti akan dihadapkan dalam conference call. Sayangnya, tidak semua orang nyaman dengan panggilan grup ini. Nah, bagaimanakah tips mengatasi kecanggungan saat panggilan virtual ini dilakukan? Ini dia ulasannya.

Tips Menghilangkan Canggung Saat Conference Online
Anda yang tidak pernah berbicara di depan banyak orang atau yang tidak terbiasa bekerja dalam kelompok tentu akan merasa canggung saat conference online call dilakukan. Sayangnya, panggilan ini tidak bisa dihindari karena ini adalah jalan satu-satunya Anda dan rekan-rekan di perusahaan tetap bisa saling berkomunikasi dan bekerjasama. Nah, bagaimanakah tips untuk mengatasi rasa canggung yang hadir kala panggilan video ini dilakukan di berita smartfren ini?

1. Siapkan Mental
Pertama, Anda harus menyiapkan mental. Sebelum video call dimulai, Anda bisa membuat diri Anda nyaman, tenang, dan meredam kepanikan. Tanamkan pemahaman pada diri Anda bahwa ini adalah lingkungan kerja Anda yang biasanya dan tidak berbeda.

2. Pahami Sistem Panggilan Videonya
Kedua, Anda harus memahami bagaimana sistem panggilan video dilakukan di perusahaan Anda. Misalnya, Anda harus sudah login sebelum jam 8 pagi, Anda harus berpakaian rapi atau boleh berpakaian bebas, Anda harus melaporkan sesuatu atau tidak, dan sebagainya. Pelajari semuanya sehingga kala video call dilakukan, Anda sudah paham dan sudah ada persiapan.

3. Ikuti Saja Alur dari Pimpinan
Selanjutnya, Anda mungkin bisa mengikuti saja alur yang dibuat pimpinan saat konferensi berlangsung. Dalam sebuah rapat, tentunya ada orang yang didengarkan dan ada juga orang yang mendengarkan. Jika Anda tidak nyaman dan sedang tidak ada ide, jangan memaksakan diri dan jadilah pendengar yang baik. Ketika muncul suatu ide dalam otak Anda, maka Anda baru bisa mulai berbicara.

Demikian ulasan tentang tips mengatasi kecanggungan saat conference call dilakukan kala WFH di berita smartfren ini. Semoga ulasannya bermanfaat untuk Anda.